Selasa, 14 Mei 2013

CARA MUDAH KALIBRASI LAYAR PADA WINDOWS 7


Keuntungan pada Windows 7 yaitu datang dengan wizard kalibrasi tampilan yang memungkinkan Anda mengatur kecerahan layar dengan benar, sehingga Anda tidak akan mempunyai masalah melihat foto atau teks. Masalahnya adalah bahwa pada satu foto dalam PC kamu bisa terlihat tajam dan cerah dan yang lain tampak mengerikan. Untuk mengatasi permasalahan seperti itu bisa diperbaiki dengan menekan tombol logo Windows dan kemudian mengetik “DCCW”. Perlu di ingat dalam pengetikan tidak perlu disertai tanda kutip, dan untuk mengetahui apakah cara ini sudah berhasil biasanya ditandai dengan bunyi..!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar